The Berkeley Pratunam Hotel

Ini masih kelanjutan cerita tentang Bangkok. Kami nginep di The Berkeley Hotel Pratunam Bangkok. Ini hotel bintang lima yang kami dapat dengan harga yang super duper murah karena ada diskon di tiket.com (bukan endorsement loh yaa). Kamarnya besar, makanannya banyak jenisnya, lobinya ok…pokoke semuanya ok deh.

A13988A1-B12D-4A9E-B354-264F8FEE7DC6
Saia sang fotografer

Disini ada 2 tower, main tower dan north tower. Kami ada di north tower. Jadi dari main tower ke lantai 11 dari lantai 11 pindah ke lift lain untuk menuju kamar di north tower. Disini ada orang Indonesia juga loh staffnya. Ada deposit sebesar 3000 baht untuk 2 kamar dan dapat dibayar cash maupun pakai kartu kredit.

Variasi breakfast banyak ya, sampai ga bisa sua ngerasain.

Disini pokoke sangat amat direkomendasikan deh. Harga yang saia dapat untuk 2 kamar isi 2 dan 3 orang selama 2 malam lumayan murah. Kalau dirata-ratakan sekitar 300 ribuan per orang per malam. Happy holiday.

Published by

Unknown's avatar

My Journey My Story

Hobi menulis, traveling dan membaca buku. Memiliki cita-cita melihat berbagai bagian dunia dengan lebih dekat.

Leave a comment