Pesawat Full Service Harga Low

Selamat pagi menjelang siang di hari Minggu yang cerah ini. Kebetulan minggu lalu saia lagi cari-cari tiket pesawat untuk ke KL nih tahun depan dan saia menemukan pesawat full service yang harganya dibawah pesawat low cost. Pesawat tersebut adalah KLM. Ya, maskapai full service milik Belanda ini memberikan harga yang jauh lebih murah ketimbang pesawat LCC. Saia baca-baca pengalaman orang-orang yang pernah naik maskapai ini dan saia baca semuanya positif ya dan saia ingin coba juga nih untuk trip tahun depan.

Sayangnya, KLM ke KL itu hanya ada sekali dalam sehari yakni di jam 18.40, sampai di KL pastinya sudah malam dan perlu untuk bayar hotel atau bisa nginep di bandara. Tapi, karena rombongan nanti rencananya terdiri dari orang tua sampai anak bayi, kayaknya kurang pas ya kalau nginep di bandara. Ada sih, LCC yang berangkat jam 7.30 pagi, pas banget kan sampai KL siang dan langsung ke hotel, tapi ya itu tadi, harganya jauh lebih mahal ketimbang KLM, jadi ya ga mau rugi juga yaa…hahahahahaha…..

Jadi, nanti akan memutuskan naik pesawat full service dengan low price atau LCC dengan high price? Nanti diceritain ya updatenya kira-kira pilih yang mana….

Advertisement

Published by

My Journey My Story

Hobi menulis, traveling dan membaca buku. Memiliki cita-cita melihat berbagai bagian dunia dengan lebih dekat.

2 thoughts on “Pesawat Full Service Harga Low”

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s