The Great Asia Africa, Lembang, Bandung

Mau ke negara-negara Asia dan Afrika tanpa visa dan tiket pesawat? Datang saja ke The Great Asia Africa yang terletak di Lembang. Tiket masuknya Rp. 50.000 yang dapat ditukar dengan minuman. Tiket berlaku sama saja di weekdays maupun weekend. Tiket berlaku untuk usia 2 tahun ke atas.

Untuk para lansia, ada lift yang dapat digunakan untuk menjelajahi tempat ini. Selain itu, disediakan juga kursi roda bagi yang membutuhkannya. Tempatnya sangat luas, jadi bagi yang masih diberikan kesanggupan untuk berjalan, lebih baik berjalan kaki menyusuri berbagai spot-spot menarik yang tentunya asyik untuk foto-foto.

Apa saja yang ada disini, bisa lihat di youtube https://youtu.be/sBcgS_L3dI8. Tutupnya jam 18.00 WIB alias jam 6 sore. Karena waktu kesini adalah bulan puasa, jam 5 sore sudah pada tutup toko-tokonya dan sepi banget, mungkin karena waktu datang kesini adalah weekdays. Yukk yang mau menjelajah negara-negara di Asia dan Afrika silakan datang kesini.

Advertisement

Published by

My Journey My Story

Hobi menulis, traveling dan membaca buku. Memiliki cita-cita melihat berbagai bagian dunia dengan lebih dekat.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s